Halte Bus Koeraja di Tumbuhi Rumput Terkesan Terabaikan Oleh Dishub Aceh

- Jurnalis

Senin, 23 Desember 2024 - 23:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Halte Bus Koetarja di jalan Cut Mutia, Keudah, Kuta Raja, Banda Aceh di tumbuhi rumput semak tidak terurus. 23/12/2024.

Halte Bus Koetarja di jalan Cut Mutia, Keudah, Kuta Raja, Banda Aceh di tumbuhi rumput semak tidak terurus. 23/12/2024.

Banda Aceh I Atjeh Terkini.Id. Miris terlihat Halte Bus Koetarja di jalan Cut Mutia, Keudah, Kuta Raja, Banda Aceh di tumbuhi rumput semak tidak terurus oleh Dinas Perhubungan Aceh, hal tersebut berdasarkan pantauan media online Atjeh Terkini.id, Senin 23 Desember 2024.

Dampak daripada itu sangatlah tak elok dipandang mata Halte tempat penantian penumpang Bus antar kota sempat ditumbuhi rumput, tidak hanya itu bahkan lantai pun terlihat banyak yang retak terkesan tanpa adanya perawatan oleh Dishub Aceh.

Dampak daripada itu kemunginan Dinas Perhubungan Aceh tidak alokasi dana perawatan, oleh karenanya Halte Bus Transkoetaraja tidak terurus, cukup beralasan bila kondisi Halte bak umpa tak bertuan.

Baca Juga :  SAPA Desak Polda Aceh Usut Tuntas Selebgram Viral yang Lecehkan Al-Qur'an

Sebagai mana diketahui Halte Bus Transkoetaraja merupakan sarana sangat penting untuk mensyarakat umum bahkan wisatawan yang selama ini senantiasa manfaatkan Halte menanti Bus Transkoetaraja menanti jemputan maupun berpergian ke lokasi wisata, terlebih sekarang ini menjelang memperingati Hari Musibah Tsunamai Aceh dengan sedemikian tentunya akan mencorengkan wajah kota Banda Aceh sendiri yang terkenal dengan kota wisatawan berbasis syariah.

Baca Juga :  Daftar Nama-Nama Pasangan Calon Gubernur, Bupati dan Walikota Se-Aceh Masa Bakti 2025-2030

Kapala Dinas Perhubungan Kota Banda Aceh, Wahyudi, S.STP, M.Si. menjawab konfirmasi terkait perawatan Halte Trans Koeta Raja menyebutkan, Halte tersebut baik pengelola maupun perawatan oleh Dinas Perhubungan Provinsi Aceh sendiri yakni dikelola oleh UPTD Dishub Aceh, bukan melalui Dishub Kota Banda Aceh. ujar singkat.

Kepala UPTD Bus Transkoetaraja, Anung Kuncoro menjawab konfirmasi nanti akan saya sampaikan kepegelola anggaran terkait kebersihan Halte Bus Koetaraja. demikian jawab singkat Anung Kuncoro. (DK).

Berita Terkait

SAPA Desak Hukuman Mati Oknum TNI Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara
Illiza Ajak Warga Kota Sukseskan Semarak Ramadan Kodam IM
Cukur Gratis, Satgas Damai Cartenz Jalin Kedekatan dengan Anak-anak di Lanny Jaya
Aceh Ramadhan Festival 2025 Digelar, Ini Jadwalnya
Dubes Uni Emirat Arab dan Dek Fadh Sholat di Masjid Baiturrahman
Sambut Ramadhan 1446 H Pemuda Gampong Keuramat Gelar Masak Bubur Kanji Rumbi bagikan ke Masyarakat
Khairuddin M Yasin Penderita Kantong Kemis Butuh Bantuan Dermawan Berobat Ke Penang
Keluarga Besar DPD Demokrat Aceh Buka Puasa Bersama, Santunan Anak Yatim Secara Simbolis
Berita ini 19 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 22:54 WIB

SAPA Desak Hukuman Mati Oknum TNI Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Minggu, 16 Maret 2025 - 02:21 WIB

Illiza Ajak Warga Kota Sukseskan Semarak Ramadan Kodam IM

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:51 WIB

Cukur Gratis, Satgas Damai Cartenz Jalin Kedekatan dengan Anak-anak di Lanny Jaya

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:56 WIB

Aceh Ramadhan Festival 2025 Digelar, Ini Jadwalnya

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:14 WIB

Dubes Uni Emirat Arab dan Dek Fadh Sholat di Masjid Baiturrahman

Berita Terbaru

Bireuen

Wabup Bireuen Ir H Razuardi MT Buka Musrenbang Wilayah Barat

Selasa, 18 Mar 2025 - 00:59 WIB

Aceh Utara

Mayat Dalam Karung di Gunung Salak, Diduga Pelaku Oknum TNI

Senin, 17 Mar 2025 - 23:53 WIB

Kota Banda Aceh

SAPA Desak Hukuman Mati Oknum TNI Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Senin, 17 Mar 2025 - 22:54 WIB