Harimau Jadi Ancaman, BKSDA Turun Tangan

- Jurnalis

Minggu, 5 Januari 2025 - 17:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : dok waspada

Foto : dok waspada

Aceh Timur | Atjeh Terkini.id – Warga Gampong Alue Itam, Kecamatan Indra Makmu, Aceh Timur merasa lega. Pasalnya, keresahan mereka terhadap Harimau yang berkeliaran di pemukiman mendapatkan respon dari Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh.

Selanjutnya, BKSDA akan memasang box trap untuk menangkap harimau Sumatera, agar warga merasa nyaman untuk beraktivitas sehari-hari di kebun mereka.

Camat Indra Makmu, Irwansyah Panjaitan, yang dikonfirmasi wartawan, Minggu (5/1/25) menjelaskan, ia bersama muspika dan Geuchik ikut mendampingi tim BKSDA yang turun merespon kasus keresahan tersebut.

Baca Juga :  Polres Aceh Timur Sebutkan Gangguan Kamtibmas Kasus Narkoba dan Laka Lantas 2024 Menurun

“Dengan melihat langsung bangkai sapi milik warga yang diduga dimangsa harimau Sumatera, tim BKSDA menyampaikan ke kami bahwa awal pekan depan akan dipasang box trap untuk menangkap harimau Sumatera yang meresahkan peternak dan petani ini,” ujar Irwansyah Panjaitan.

Close-up image of an Sumatran tiger in the jungle (ilustrasi)

Irwansyah berharap, proses penangkapan harimau Sumatera ini membuahkan hasil yang maksimal dan dipindahkan ke habitatnya yang jauh dari pemukiman penduduk.

Baca Juga :  Uang 150 Juta Dibawa Kabur, Toke Sawit Terbujur

“Kami tidak mengetahui jumlah harimau sumatera yang kerap memangsa hewan ternak warga di kebun, apakah harimau di Indra Makmu ini sama dengan harimau yang sempat memangsa ternak warga di Banda Alam? Atau bisa jadi berbeda!,” kata Camat Indra Makmu.

Pihaknya berharap konflik satwa liar segera berakhir di Indra Makmu, sehingga kedepan tidak ada lagi laporan warga melalui kepala desa ke pihaknya terkait keberingasan harimau Sumatera dalam wilayahnya.(**)

Berita Terkait

13 Unit Ruko di Peunaron Aceh Timur Ludes Terbakar
Banjir Susulan Kembali Rendam 9 Kecamatan di Aceh Timur 
Tim Gabungan Masih Mencari Jasad Warga Diterkam Buaya
Paket Bantun REI Pusat dan REI Aceh jangkau daerah terisolasi Aceh Timur
Kepsek SD Negeri Pante Kera Kembali Salurkan Bantuan ke Kecamatan Simpang Jernih Aceh Timur 
Gigihnya Kepsek SD Pante Kera Terobos Belantara Bawa Logistik Korban Banjir 
Bersinar, Drumband SDN 1 Blang Nisam dan MTsN 8 Aceh Timur Raih Prestasi
Nelayan Hilang di Perairan Selat Malaka, Hari Ketiga Pencarian Belum Ditemukan
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:18 WIB

13 Unit Ruko di Peunaron Aceh Timur Ludes Terbakar

Kamis, 8 Januari 2026 - 17:15 WIB

Banjir Susulan Kembali Rendam 9 Kecamatan di Aceh Timur 

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:58 WIB

Tim Gabungan Masih Mencari Jasad Warga Diterkam Buaya

Selasa, 23 Desember 2025 - 13:53 WIB

Paket Bantun REI Pusat dan REI Aceh jangkau daerah terisolasi Aceh Timur

Senin, 22 Desember 2025 - 18:22 WIB

Kepsek SD Negeri Pante Kera Kembali Salurkan Bantuan ke Kecamatan Simpang Jernih Aceh Timur 

Berita Terbaru

Plt Kadisdikbud Kabupaten Aceh Besar, Rahmawati, SPd, MSi, foto bersama dewan guru dan murid saat kunjungan kerja ke SD Negeri 1 Pagar Air, Kecamatan Ingin Jaya, Aceh Besar, Sabtu (24/1/2026).

Aceh Besar

Plt Kadisdikbud Aceh Besar Kunjungi SD Negeri 1 Pagar Air

Senin, 26 Jan 2026 - 10:56 WIB

Kepala Bappeda Aceh Besar Rahmawati SPd MSi mendampingi masyarakat Pulo Aceh untuk menginput usulan program pembangunan, Sabtu (24/1/2025).

Aceh Besar

Masyarakat Pulo Aceh Antusias Input Usulan Musrenbang

Senin, 26 Jan 2026 - 10:17 WIB

Walikota Langsa Jeffry Sentana S Putra SE

Pemerintahan

Pebruari 2026 OPD Dirampingkan, Begini Kata Walikota Langsa 

Minggu, 25 Jan 2026 - 16:35 WIB