Tampung 100 Pengungsi, Begini Kata Ketua IMI Langsa 

- Jurnalis

Senin, 1 Desember 2025 - 22:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Para pengungsi di kediaman Ketua IMI Kota Langsa

Para pengungsi di kediaman Ketua IMI Kota Langsa

Langsa | Atjeh Terkini.id – Saat banjir melanda kota Langsa, diperkirakan sebanyak 100 warga mengungsi di kediaman dan kantor Ikatan Motor Indonesia (IMI) Kota Langsa di jalan Jend.Sudirman Ujung, Gampong Matang Selimeng, Kecamatan Langsa Barat.

“Saat air mulai pasang pada 26 Desember 2025, saya mengambil inisiatif mengimbau warga segera menempati lantai atas rumah dan kantor IMI Kota Langsa,” ujar Ketua IMI Langsa pada Atjeh Terkini.id, Senin (1/12/25).

Baca Juga :  Anniversary 16 Tahun SSB Elang Biru, Nasir Djamil: Semoga Masuk Kompetensi Piala Menpora

Menurutnya, hal tersebut adalah bentuk kepedulian sosial terhadap masyarakat yang terdampak banjir. Mereka juga kita siapkan dapur umum sementara,sembari menunggu air bah surut selama dua hari.

Sejumlah warga sedang menuju kantor IMI Kota Langsa untuk menyelamatkan diri dari musibah banjir

“Diantara pengungsi ada ibu hamil, orang tua dan balita. Alhamdulillah, semuanya tertangani dengan baik,” kata Dalem lagi.

Baca Juga :  Kapolres dan Kasat Resnarkoba Polres Langsa dapat Piagam KNPI 

Sambungnya, meski sifatnya dadakan di karenakan bencana alam. Namun menjadi prioritas utama terhadap sesama.

“Ini juga menjadi bagian dari salah satu program IMI Kota langsa. Kepedulian sosial dan tanggap bantuan bencana,” pungkas Dalem mengakhiri bincangnya.(**)

Berita Terkait

Pemerintah Gampong Karang Anyar Gelar Perekaman e- KTP Bagi Warga Terdampak Bencana
Kinerja KPPBC TMP C Langsa Tahun 2025, Penindakan Semakin Berkualitas
Debitur ASN, P3K dan Pensiunan Terdampak Bencana Hidrometeorologi Minta BAS Beri Penangguhan kredit
PMI Kota Langsa Terima Hibah Ekskavator Mini dari PMI Pusat
BKPRMI Langsa Gelar FASI 2026, Pembinaan Mental Qurani
H Hasanuddin, Ketua FKUB Kota Langsa  Meninggal Dunia
Korban Rudapaksa‎ Ayah Tiri Dalam Perlindungan UPTD PPA Langsa ‎
Kejaksaan Negeri Langsa Geledah Kantor PUPR
Berita ini 53 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:22 WIB

Pemerintah Gampong Karang Anyar Gelar Perekaman e- KTP Bagi Warga Terdampak Bencana

Selasa, 13 Januari 2026 - 17:26 WIB

Kinerja KPPBC TMP C Langsa Tahun 2025, Penindakan Semakin Berkualitas

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:48 WIB

Debitur ASN, P3K dan Pensiunan Terdampak Bencana Hidrometeorologi Minta BAS Beri Penangguhan kredit

Senin, 12 Januari 2026 - 16:52 WIB

PMI Kota Langsa Terima Hibah Ekskavator Mini dari PMI Pusat

Senin, 12 Januari 2026 - 16:14 WIB

BKPRMI Langsa Gelar FASI 2026, Pembinaan Mental Qurani

Berita Terbaru

Aceh Utara

Kebakaran Hanguskan 6 Unit Ruko di Tanah Jambo Aye

Sabtu, 17 Jan 2026 - 18:00 WIB