Panitia Konferkab PWI Pidie Buka Pendaftaran Calon Ketua Periode 2025-2028

- Jurnalis

Kamis, 17 Juli 2025 - 19:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Panitia Konferensi Kabupaten (Konferkab) VII PWI Pidie, Zamah Sari Resmi membuka pendaftaran calon Ketua PWI periode 2025-2028 mulai Jumat, 18 Juli 2025

Panitia Konferensi Kabupaten (Konferkab) VII PWI Pidie, Zamah Sari Resmi membuka pendaftaran calon Ketua PWI periode 2025-2028 mulai Jumat, 18 Juli 2025

Sigli I Atjeh Terkini.id–  Panitia Konferensi Kabupaten (Konferkab) VII Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pidie resmi membuka pendaftaran calon Ketua PWI periode 2025-2028 mulai Jumat, 18 Juli 2025 pukul 16.00 WIB. Pendaftaran akan ditutup pada 31 Juli 2025 pukul 23.59 WIB.

Ketua Panitia Pelaksana, Zamah Sari, kepada Media  ini, Kamis (17/7/25), menjelaskan bahwa kepengurusan PWI Pidie periode 2022-2025 yang diketuai Firman telah berakhir pada 2 Juli 2025. Saat ini, Marzuki ditunjuk sebagai Pelaksana Tugas hingga terpilih ketua baru dalam Konferkab yang dijadwalkan berlangsung pada 2 Agustus 2025 di Sigli.

Baca Juga :  Kapolres Pidie Bersama Unsur Forkopimda Pidie Tinjau Pasar Dan Pantau Ketersedian Sembako Jelang Ramadhan

Calon Ketua wajib melengkapi persyaratan, antara lain Kartu Anggota PWI aktif, surat pernyataan kesediaan, Kartu dan Sertifikat UKW Jenjang Madya dari Dewan Pers.

Baca Juga :  Warga Gp Cot Kecewa Lembaga YKPI Pidie Salurkan Sembako Tidak tepat Sasaran

Antara lain surat pernyataan tidak merangkap di organisasi kewartawanan lain dan bukan anggota Partai Politik, bukan ASN/PNS, serta melampirkan KTP dan surat keterangan Wartawan dari media masing-masing.

“Semua persyaratan harus dipenuhi agar pendaftaran calon ketua dapat diproses,” tegas Zamah Sari. (DK).

Berita Terkait

Mutiara Raya FC Juara Piala Wakil Gubernur Aceh 2025
40 Calon Kepala Sekolah di Pidie Jaya Ikuti Seleksi Melalui Sistem CAT
Wagub Fadhlullah: Korban Konflik Aceh Masih Menanti Janji Negara
HUT Bhayangkara ke 79, Sarjani Abdullah Apresiasi Kinerja Polres Pidie
H. Sarjani Abdullah, SH melantik Pengurus TP. PKK Kabupaten Pidie Periode 2025-2030
Atlit Pencak Silat Binaan Kodim 0102/Pidie Raih Prestasi Gemilang di O2SN
Perangi Premanisme, Polres Pidie Jaya dan Brimob Gelar Simulasi
Kodim 0102/Pidie Gelar Upacara Bendera: Teguhkan Semangat Nasionalisme dan Disiplin Prajurit
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 Juli 2025 - 20:37 WIB

Mutiara Raya FC Juara Piala Wakil Gubernur Aceh 2025

Kamis, 17 Juli 2025 - 19:50 WIB

40 Calon Kepala Sekolah di Pidie Jaya Ikuti Seleksi Melalui Sistem CAT

Kamis, 17 Juli 2025 - 19:45 WIB

Panitia Konferkab PWI Pidie Buka Pendaftaran Calon Ketua Periode 2025-2028

Kamis, 10 Juli 2025 - 23:35 WIB

Wagub Fadhlullah: Korban Konflik Aceh Masih Menanti Janji Negara

Selasa, 1 Juli 2025 - 19:43 WIB

HUT Bhayangkara ke 79, Sarjani Abdullah Apresiasi Kinerja Polres Pidie

Berita Terbaru

Para Pj Geuchik saat melakukan gladi bersih dengan wajah sumringah

Langsa

Wajah Sumringah, Pj Geuchik yang akan Dilantik 

Rabu, 23 Jul 2025 - 22:37 WIB

Aceh Jaya

PWI Aceh Jaya Siap Sukseskan PORA 2026

Rabu, 23 Jul 2025 - 21:44 WIB