Ketua DPD-PWO Aceh Utara Besuk Sahabat yang Sakit

- Jurnalis

Selasa, 13 Mei 2025 - 11:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Utara | Atjeh Terkini.id – Ketua Dewan Pimpinan Daerah Persatuan Wartawan Online (DPD-PWO) Aceh Utara, Marzuki Abdussamat didampingi Mahlil

mengungkap rasa syukurnya karena sempat meluangkan waktu untuk menjenguk Zulkifli Aneuk Syuhada yang sedang menjalani perawatan di Rumah Sakit Umum Daerah Zubir Mahmud (RSUDZM) Aceh Timur, pada Senin (12/05/2025).

Zulkifli Aneuk Syuhada, dikenal sebagai tokoh masyarakat Pante Bidari, mengalami kecelakaan tunggal beberapa waktu lalu. Kini kondisinya mulai membaik setelah mendapatkan penanganan intensif dari tim medis RSUDZM.

Dalam kunjungan tersebut, Marzuki menyampaikan rasa prihatin dan turut mendoakan agar Zulkifli segera pulih serta dapat beraktivitas seperti sedia kala. Ia juga berharap, kejadian tersebut menjadi pelajaran bagi kita semua agar lebih waspada saat berkendara.

Baca Juga :  Miliki Sabu, Dua Pria di Bekuk Sat Res Narkoba Aceh Utara

“Kami keluarga besar PWO turut prihatin atas musibah yang dialami saudara Zulkifli Aneuk Syuhada. Semoga sahabat kami ini diberikan kekuatan dan segera sembuh,” ujar Ketua PWO Aceh Utara.

Sementara itu, Zulkifli Aneuk Syuhada menyampaikan terimakasih atas kunjungan ini, bahwa ditengah kesibukan sempat meluangkan waktu untuk menjenguknya. “Terimakasih sahabat, yang telah menyempatkan diri untuk menjenguk saya. Kunjungan ini, tentunya menambah semangat saya untuk sembuh dan tak lupa juga terimakasih saya kepada segenap anggota PWO Aceh Utara atas doanya untuk kesembuhan saya,” ucapnya.

Baca Juga :  Pemkab Aceh Utara Gelar Rapat Tindak Lanjut Evaluasi Qanun Pajak dan Retribusi

Suasana hangat dan penuh kekeluargaan tampak mewarnai pertemuan tersebut, yang juga menjadi bentuk solidaritas dan kepedulian antar sesama.

Bersamaan dengan kedatangan Ketua DPD PWO Aceh Utara turut juga hadir Yahya Ys alias Yahya bohkaye dan KPMD desa Pante Rambong. (H.Yos)

Berita Terkait

Wabup Tarmizi Panyang Lepas 35 Calon Paskibraka
Bongkar Sindikat Pencurian Kabel Seismik, 3 Pelaku Ditangkap
Pemkab Aceh Utara Perkuat Komitmen Program Gizi Terintegrasi dan Berkelanjutan
Tangkap Pelaku Curanmor, 32 Unit Sepmor Jadi Barang Bukti
Warga Temukan Bayi di Persawahan, Wakapolres Lhokseumawe Tinjau ke Puskesmas
Pemkab Aceh Utara Ikuti Zoom Meeting Peluncuran Logo dan Tema HUT ke-80 Kemerdekaan RI
Gelar Sosialisasi, Kakankemenag Aceh Utara: Pendidikan Inklusif adalah Untuk Semua
Cegah Judol, Kapolres : Saya Tindak Tegas Jika Ada Personel yang Terlibat
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 25 Juli 2025 - 22:22 WIB

Wabup Tarmizi Panyang Lepas 35 Calon Paskibraka

Jumat, 25 Juli 2025 - 14:40 WIB

Bongkar Sindikat Pencurian Kabel Seismik, 3 Pelaku Ditangkap

Kamis, 24 Juli 2025 - 22:03 WIB

Pemkab Aceh Utara Perkuat Komitmen Program Gizi Terintegrasi dan Berkelanjutan

Kamis, 24 Juli 2025 - 18:54 WIB

Tangkap Pelaku Curanmor, 32 Unit Sepmor Jadi Barang Bukti

Rabu, 23 Juli 2025 - 23:48 WIB

Warga Temukan Bayi di Persawahan, Wakapolres Lhokseumawe Tinjau ke Puskesmas

Berita Terbaru

Aceh Utara

Wabup Tarmizi Panyang Lepas 35 Calon Paskibraka

Jumat, 25 Jul 2025 - 22:22 WIB

Aceh Utara

Bongkar Sindikat Pencurian Kabel Seismik, 3 Pelaku Ditangkap

Jumat, 25 Jul 2025 - 14:40 WIB