Ikuti Rakor Inflasi, Pemkab Aceh Besar Terima Arahan Kemendagri RI

- Jurnalis

Selasa, 1 Juli 2025 - 10:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Asisten II Sekdakab Aceh Besar HM Ali S.Sos M.Si, mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah secara virtual bersama Kemendagri RI dari Kantor Bupati Aceh Besar di Kota Jantho, Senin (30/06/2025).

Asisten II Sekdakab Aceh Besar HM Ali S.Sos M.Si, mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah secara virtual bersama Kemendagri RI dari Kantor Bupati Aceh Besar di Kota Jantho, Senin (30/06/2025).

Kota Jantho I Atjeh Terkini.id- Bupati Aceh Besar Muharram Idris yang diwakili Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan Sekdakab Aceh Besar HM Ali S.Sos M.Si, mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah secara virtual bersama Kemendagri RI dari Kantor Bupati Aceh Besar di Kota Jantho, Senin (30/6/2025).

Dalam rapat tersebut dibahas beberapa hal penting, antara lain ialah Terkait upaya Pengendalian Inflasi, Evaluasi Program 3 Juta Rumah serta program pemeriksaan Kesehatan Gratis.

Sekjend Kemendagri Tomsi Tohir menekankan tindak lanjut Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri yang mewajibkan seluruh daerah untuk, Membebaskan Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB), Membebaskan retribusi Persetujuan Bangunan Gedung (PBG), Mempercepat proses izin PBG.

Baca Juga :  SMAN Modal Bangsa Laksanakan Maulid Nabi SAW dan Santuni Anak Yatim Berlangsung Khitmad

Menindaklanjuti arahan Sekjend Mendagri tersebut, Asisten II Sekdakab H.M Ali menyampaikan bahwa Pemkab Aceh Besar telah melaksanakan semua ketentuan tersebut. “Alhamdulillah, sesuai arahan dan petunjuk yang diberikan, program ini sudah kita laksanakan, dan terus kita evaluasi jika ada arahan selanjutnya.,” ujarnya.

Terkait pengendalian inflasi, Pemkab Aceh Besar secara berkala meninjau dan melakukan operasi pasar, terutama pasar induk Lambaro Ingin Jaya, untuk memastikan ketersediaan stok barang, terutama kebutuhan pokok. “Operasi pasar secara berkala dilakukan untuk memastkan ketersediaan dan harga pasar,” tuturnya.

Terkait program Pemeriksaan Kesehatan Gratis, Pemkab Aceh Besar hari ini akan digelar rapat lintas OPD untuk menentukan progres pelaksanaan, baik terkait jadwsl maupun tempat kegiatan dengan melibatkan stakeholders terkit.
“Untuk program PKG atau Pemeriksaan Kesehatan Gratis, kita sudah panggil Kadis Kesehatan dan beberapa OPD terbaik untuk dilaksanakan rapat setelah zoom meeting ini, untuk finalisasi jadwal pelaksanaan,” imbuhnya.

Baca Juga :  Wabup Syukri Lepas Pawai Takbir Idul Adha 1446 H di Kota Jantho

Hadir dalam rakor tersebut unsur Forkopimda, Kepala Dinas Pertanian, Kepala Dinas Pangan, Kepala Bappeda, Plt Kepala Dinas Koperasi UKM dan Perdagangan, Plt Kepala Dinas Perhubungan dan Plt Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Aceh Best serta anggota TPID Aceh Besar. (**)

Berita Terkait

Beribadah Tujuan Utama Penciptaan Manusia
Dampingi Menko Polkam RI, Bupati Aceh Besar Tinjau Sekolah Rakyat di Darussa’adah
Usai Dilantik oleh Bupati Aceh, Keuchik Leu-Ue Disambut Prosesi Adat Peusijuk
Wakil Ketua Dekranasda Aceh Besar Siap Dukung Duta Wisata di Tingkat Provinsi
Dari Jurnalis Hingga Keuchik, Yusri VE ST Komit Bersama Masyarakat Membawa Gampong Leu-Ue lebih Maju
Stand Pameran Pembangunan HUT ke-69 Aceh Besar Mulai Didirikan
BKKBN Aceh Kunjungi Sekolah Lansia Ceria di Gampong Neuheun dan Lamnga Aceh Besar
Menekan Stunting BKKBN Aceh Bantu Sumur Bor Kebutuh Air Untuk Masyarakat Neuhen Aceh Besar
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:15 WIB

Beribadah Tujuan Utama Penciptaan Manusia

Jumat, 28 November 2025 - 14:12 WIB

Dampingi Menko Polkam RI, Bupati Aceh Besar Tinjau Sekolah Rakyat di Darussa’adah

Rabu, 26 November 2025 - 10:44 WIB

Usai Dilantik oleh Bupati Aceh, Keuchik Leu-Ue Disambut Prosesi Adat Peusijuk

Selasa, 25 November 2025 - 21:20 WIB

Wakil Ketua Dekranasda Aceh Besar Siap Dukung Duta Wisata di Tingkat Provinsi

Jumat, 21 November 2025 - 21:10 WIB

Dari Jurnalis Hingga Keuchik, Yusri VE ST Komit Bersama Masyarakat Membawa Gampong Leu-Ue lebih Maju

Berita Terbaru