Plt Kadis Pendidikan Dayah Aceh Andriansyah Kembali Jabat Kabid SDM

- Jurnalis

Minggu, 18 Januari 2026 - 01:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh l Atjeh Terkini.Id- Pelaksana Tugas Kepala Dinas Dayah Aceh Andriansyah. S.Ag.M.H. Kembali jabat Kabid SDM. Minggu 18/01/2026.

Posisinya digantikan oleh Muhsin, S.Pd.I., M.Pd. hal tersebut berdasarkan Surat Gubernur Aceh yang disampaikan melalui Sekretaris Daerah Aceh. yang sebelumnya menjabat sebagai Kabid SDM pada dinas yang sama.

Penugasan Muhsin berlaku mulai Rabu (14/1/2026), sebagaimana tertuang dalam Surat Nomor PEG.821.22/11/2026. Penunjukan ini dilakukan untuk menjamin kesinambungan tugas pemerintahan dan pelayanan publik.

Sosok Muhsin yang akrab disapa Syech Muhsin dinilai tepat membawa dinas menuju perubahan sesuai Visi dan Misi Kepemimpinan Mualem. Ia memiliki pengalaman di bidang pendidikan keagamaan dan aktif dalam pembinaan serta pengelolaan pendidikan dayah di Aceh – latar belakang yang menjadi pertimbangan penunjukannya.

Baca Juga :  Walikota Langsa Jeffry Sentana Serahkan SK Ribuan PPPK

Sejumlah kalangan, termasuk pegiat pendidikan dayah dan tokoh masyarakat, menyambut baik penunjukan tersebut. Mereka berharap kepemimpinan baru dapat menjaga stabilitas organisasi dan mendukung program yang telah direncanakan.

Pada masa kepemimpinan Gubernur Aceh Muzakir Manaf, Dinas Pendidikan Dayah Aceh berperan strategis dalam pembinaan lembaga dayah, penguatan regulasi pendidikan keagamaan, serta peningkatan kualitas santri dan tenaga pendidik.

Baca Juga :  Bupati Aceh Barat Tegaskan Disiplin ASN dalam Apel Gabungan

Dengan ditunjuknya PLH baru, pemerintah daerah diharapkan dapat mendorong program prioritas secara efektif dan memperkuat koordinasi dengan lembaga dayah di seluruh Aceh. Masyarakat berharap dinas tetap aktif mendukung pengembangan pendidikan keagamaan untuk menjaga nilai-nilai keislaman dan pembentukan karakter generasi Aceh.

Pemerintah Aceh resmi menunjuk Muhsin, S.Pd.I., M.Pd.I. sebagai Pelaksana Harian (PLH) Kepala Dinas Pendidikan Dayah Aceh, berdasarkan Surat Gubernur Aceh yang disampaikan melalui Sekretaris Daerah Aceh. Sumber Bandapos.( **).

<span;>

Berita Terkait

Pendataan UMKM, Begini Kata Plt Kadis Perindagkop dan UKM Kota Langsa
Disdukcapil Imbau Remaja Usia 17 Tahun Segera Rekam KTP
Sekda Langsa: Evaluasi Draft APBK 2026 Hal Biasa Bagian dari Proses
Dinsos Aceh Gelar Dzikir dan Doa Bersama untuk Korban Bencana Alam
Pemulihan Pasca Bencana, Sejumlah Menteri Tinjau Lokasi dan Serahkan Bantuan di Langsa
Ketiga Kali Gubernur Aceh Muzakir Manaf Perpanjang Status Darurat Bencana Aceh
Pergub Disabilitas Aceh Disusun, Dinsos Dorong Kebijakan Inklusif dan Implementatif
Masriadi Pastikan Adminduk Korban Kebakaran di Respon Cepat
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 01:04 WIB

Plt Kadis Pendidikan Dayah Aceh Andriansyah Kembali Jabat Kabid SDM

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:18 WIB

Pendataan UMKM, Begini Kata Plt Kadis Perindagkop dan UKM Kota Langsa

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:22 WIB

Disdukcapil Imbau Remaja Usia 17 Tahun Segera Rekam KTP

Selasa, 13 Januari 2026 - 15:38 WIB

Sekda Langsa: Evaluasi Draft APBK 2026 Hal Biasa Bagian dari Proses

Senin, 12 Januari 2026 - 19:41 WIB

Dinsos Aceh Gelar Dzikir dan Doa Bersama untuk Korban Bencana Alam

Berita Terbaru

Pemerintahan

Plt Kadis Pendidikan Dayah Aceh Andriansyah Kembali Jabat Kabid SDM

Minggu, 18 Jan 2026 - 01:04 WIB