Mayat Mengambang di Krueng Mereubo, Diduga Gangguan Jiwa

- Jurnalis

Minggu, 20 April 2025 - 14:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Barat | Atjeh Terkini.id – Mayat yang di temukan di aliran Sungai Krueng Meurebo, Desa Pasi Aceh Baroh, Kecamatan Mereubo, Kabupaten Aceh Barat terindentifikasi.

Dari informasi yang dihimpun Atjeh Terkini.id, mayat tersebut berjenis kelamin laki-laki. Korban bernama Yuni Sarma (50) warga desa Keude Aron Kecamatan Kaway XVI, Kabupaten Aceh Barat.

Baca Juga :  Pasca Instruksi Gubernur Warga Bingung Cari Nafkah : “Kami Patuh, Tapi Jangan Biarkan Anak Kami Terlantar”

Atas temuan itu, warga melaporkannya kepada BPBD Aceh Barat dan pihak berwenang. Selanjutnya di lakukan evakuasi yang di saksikan puluhan warga setempat.

Berdasarkan indentifikasi yang dilakukan pihak Reskrim Polres Aceh Barat, korban mengalami ganguan jiwa. Selanjutnya, hasil pemeriksaan oleh dr Rahmad Winandar tidak ditemukan bekas tanda kekerasan di tubuh korban.

Baca Juga :  Bupati Aceh Barat Serahkan Bantuan Masa Panik Korban Kebakaran

Sebelumnya, di beritakan penemuan mayat yang tidak memiliki identitas di aliran sungai Krueng Meurebo. Informasi yang berkembang terkait penemuan mayat Atjehterkini.id akan terus mengupdate berita.(**)

Berita Terkait

LANA : Bandar Narkoba di Aceh Barat Seolah Tak Tersentuh Hukum
Pengibaran Simbol Politik di Tengah Bencana Mengganggu Fokus Kemanusiaan
Kapolsek Pante Ceuremen Iptu Faisal Bersama Istri Maya Faisal Salurkan Bantuan untuk Warga Desa Lawet
LANA Desak Gaji DPRK Aceh Barat Didonasikan untuk Korban Bencana Alam
Polres Aceh Barat Bantah Pembiaran Truk Kayu di Sungai Ma
Usai Salurkan Bantuan, PEMA UTU : Kerusakan Ekologis Aceh Barat Tak Bisa Diabaikan
Akibat Banjir Gampong Sikundo Pante Ceureumen Aceh Barat Terisolasi 
Polres Aceh Barat Tertibkan Penjual BBM Eceran dan Pangkalan Elpiji Langgar HET
Berita ini 164 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 10:39 WIB

LANA : Bandar Narkoba di Aceh Barat Seolah Tak Tersentuh Hukum

Sabtu, 3 Januari 2026 - 17:47 WIB

Pengibaran Simbol Politik di Tengah Bencana Mengganggu Fokus Kemanusiaan

Kamis, 1 Januari 2026 - 20:00 WIB

Kapolsek Pante Ceuremen Iptu Faisal Bersama Istri Maya Faisal Salurkan Bantuan untuk Warga Desa Lawet

Sabtu, 20 Desember 2025 - 16:52 WIB

LANA Desak Gaji DPRK Aceh Barat Didonasikan untuk Korban Bencana Alam

Senin, 15 Desember 2025 - 16:30 WIB

Polres Aceh Barat Bantah Pembiaran Truk Kayu di Sungai Ma

Berita Terbaru

Aceh Utara

Kebakaran Hanguskan 6 Unit Ruko di Tanah Jambo Aye

Sabtu, 17 Jan 2026 - 18:00 WIB