Intensifkan Patroli, Polisi Cegah Kriminalitas di Pasar Tradisional

- Jurnalis

Minggu, 25 Mei 2025 - 21:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe | Atjeh Terkini.id – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan pasar tradisional, Polres Lhokseumawe melaksanakan patroli presisi dengan mengedepankan tindakan preventif, pada Ahad (25/05/2025) pagi.

Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan., S.H., S.I.K., M.S.M., M.H melalui Kasat Samapta AKP Marjuli menjelaskan bahwa petugas kepolisian melakukan patroli intensif di sekitar pasar tradisional. Mereka mengawasi aktivitas para pedagang dan pengunjung serta berkoordinasi dengan pihak terkait untuk memperkuat sistem keamanan.

Baca Juga :  Sat Binmas Polres Lhokseumawe Bagikan Takjil Gratis 

Langkah ini, sebut AKP Marjuli, bertujuan untuk mencegah terjadinya aksi kriminal seperti pencurian, penipuan, dan tindak kekerasan di area pasar. Dengan demikian, para pedagang dan pengunjung dapat beraktivitas dengan aman dan tenteram.

Baca Juga :  HUT Bhayangkara ke - 79, Bupati Aceh Selatan Apresiasi Kinerja Polri 

Harapannya, melalui patroli pasar ini, aktivitas pedagang dapat terhindar dari gangguan kamtibmas serta tercipta lingkungan pasar yang aman dan kondusif. (H.Yos)

Berita Terkait

Perketat Patroli Pasar, Wujudkan Rasa Aman bagi Pedagang dan Pengunjung
Kapolsek Muara Satu Ajak Geuchik dan Kadus Antisipasi Bencana Alam
Gelar Donor Darah, Polres Aceh Utara Sumbang 40 Kantong
Wali Nanggroe Audiensi Dengan Kapolda Aceh, Ini Yang di Bahas 
Polres Lhokseumawe MoU dengan UIN Sultanah Nahrasiyah, Perkuat Sinergi Pendidikan dan PKM
DPTD PKS Aceh Utara Resmi Dilantik, Fokus pada Kaderisasi dan Sinergi
Kunker Kapolda Aceh, Tekankan Penguatan Sinergi dan Pelayanan Publik
Kecelakaan di Jalan Negara, Pemotor Tewas Tertabrak Truk
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 08:57 WIB

Perketat Patroli Pasar, Wujudkan Rasa Aman bagi Pedagang dan Pengunjung

Minggu, 26 Oktober 2025 - 08:14 WIB

Kapolsek Muara Satu Ajak Geuchik dan Kadus Antisipasi Bencana Alam

Kamis, 23 Oktober 2025 - 16:22 WIB

Gelar Donor Darah, Polres Aceh Utara Sumbang 40 Kantong

Selasa, 21 Oktober 2025 - 08:47 WIB

Wali Nanggroe Audiensi Dengan Kapolda Aceh, Ini Yang di Bahas 

Senin, 20 Oktober 2025 - 15:15 WIB

Polres Lhokseumawe MoU dengan UIN Sultanah Nahrasiyah, Perkuat Sinergi Pendidikan dan PKM

Berita Terbaru

Langsa

Santunan FORSIBA Peduli untuk Panti Asuhan YPPAN

Senin, 27 Okt 2025 - 00:15 WIB

Aceh Besar

Satpol PP-WH Aceh Besar dan Banda Aceh Gelar Patroli Gabungan 

Minggu, 26 Okt 2025 - 20:31 WIB

Langsa

Jelang HSP, KNPI Langsa Gelar Festival Seni Budaya

Minggu, 26 Okt 2025 - 12:38 WIB