Hadir Berikan Rasa Aman, Personil Sat Pamobvit Tingkatkan Patroli Wisata

- Jurnalis

Senin, 28 April 2025 - 11:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe | Atjeh Terkini.id – Guna memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat di lokasi wisata, personel Satuan Pengamanan Objek Vital (Sat Pamobvit) Polres Lhokseumawe melaksanakan patroli wisata di kawasan pelabuhan laut Kp3 Krueng Geukuh, Kota Lhokseumawe, pada Ahad (27/04/2025) pagi.

Patroli yang dimulai sejak pagi ini bertujuan mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (guantibmas) di objek wisata, serta mendukung program Kapolri nomor 5 tentang pemantapan kinerja pemeliharaan harkamtibmas.

Kapolres Lhokseumawe, AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H melalui Kasat Pamobvit Iptu Muwjiburrahmatullah, SE mengatakan, patroli ini difokuskan pada lokasi-lokasi wisata pantai dan tempat keramaian, guna memberikan rasa aman kepada para pengunjung.

Baca Juga :  PWI Lhokseumawe dan JMSI Salurkan Bantuan Untuk Wartawan Terdampak Bencana Banjir

“Dalam kegiatan ini, personel juga mengimbau kepada seluruh pengunjung untuk selalu memperhatikan keselamatan saat beraktivitas di laut, dan kepada para orang tua agar lebih mengawasi anak-anak mereka ketika bermain di area pantai,” ujarnya.

Selain itu, petugas juga menjalin komunikasi dengan para pengelola wisata agar senantiasa berkoordinasi dengan pihak kepolisian apabila menemukan potensi gangguan kamtibmas. Kehadiran polisi di lokasi wisata ini diharapkan dapat menciptakan suasana yang aman, nyaman, serta membangun hubungan harmonis antara aparat kepolisian dan masyarakat.

Baca Juga :  Pemuda Disabilitas Makan Mie Banglades Bersama Kapolres Lhokseumawe, Suasana Penuh Kehangatan

Patroli wisata ini berhasil menjaga situasi di kawasan pelabuhan Kp3 Krueng Geukuh tetap kondusif, sehingga masyarakat dapat menikmati waktu libur mereka dengan rasa aman dan tenang. (H.Yos)

Berita Terkait

HUT Satpam ke-45, Sat Binmas Polres Lhokseumawe Gelar Baksos dan Donor Darah
Tim PKM PNL Salurkan Peralatan Mitigasi dan Tanggap Darurat untuk Warga Lhokseumawe
64 Personel Naik Pangkat, Kapolres Lhokseumawe : Terus Mengabdi dan Beri Pelayanan Terbaik
Tim PKM Tanggap Darurat Salurkan Bantuan bagi Warga Terdampak Banjir
SEUSAMA se – Jabodetabek Kembali Salurkan Bantuan Logistik untuk Korban Banjir Aceh
UKW XX PWI Aceh di Lhokseumawe Resmi Berakhir, 18 Wartawan Dinyatakan Kompeten
PWI Lhokseumawe dan JMSI Salurkan Bantuan Untuk Wartawan Terdampak Bencana Banjir
PNL, SKK Migas, dan Mubadala Energy Gelar HSSE Day 2025 Bersama Generasi Muda Aceh
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 22:51 WIB

HUT Satpam ke-45, Sat Binmas Polres Lhokseumawe Gelar Baksos dan Donor Darah

Sabtu, 3 Januari 2026 - 11:25 WIB

Tim PKM PNL Salurkan Peralatan Mitigasi dan Tanggap Darurat untuk Warga Lhokseumawe

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:56 WIB

64 Personel Naik Pangkat, Kapolres Lhokseumawe : Terus Mengabdi dan Beri Pelayanan Terbaik

Sabtu, 27 Desember 2025 - 09:29 WIB

Tim PKM Tanggap Darurat Salurkan Bantuan bagi Warga Terdampak Banjir

Rabu, 24 Desember 2025 - 00:06 WIB

SEUSAMA se – Jabodetabek Kembali Salurkan Bantuan Logistik untuk Korban Banjir Aceh

Berita Terbaru

Pemerintahan

Plt Kadis Pendidikan Dayah Aceh Andriansyah Kembali Jabat Kabid SDM

Minggu, 18 Jan 2026 - 01:04 WIB