Gempa Kembali Guncang Aceh, Tidak Berpotensi Bencana

- Jurnalis

Minggu, 11 Mei 2025 - 17:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Langsa | Atjeh Terkini.id – Gempa berkekuatan 6,2 SR, kembali guncang Aceh pada pukul 15.47 WIB, Minggu (22/5/25).

Berdasarkan liris dari Badan Metrologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) pusat gempa 21 KM Barat Daya Blang Pidie, Aceh Barat Daya dengan kedalaman 45 KM, 3,67 Lintang Utara, 96,86 BT.

Baca Juga :  Irfansyah Imbau Pasokan Listrik Jelang Ramadan Harus Stabil

Gempa tersebut juga dirasakan sejumlah warga di kota Langsa. Guncangan yang hanya beberapa detik itu membuat sejumlah pengunjung warung kopi berhamburan keluar.

“Astaghfirullah, gempa, gempa,” ujar Rian sambil berlari keluar warkop.

Lebih lanjut dikatakan, dirinya hanya bersikap waspada terhadap dinamika alam. Meskipun tidak berpotensi terjadi bencana, namun tetap harus mawas diri.

Baca Juga :  Forbina Kawal Magellanic, Menjaga Marwah Tata Kelola Tambang Aceh

Bahkan, gempa juga di rasakan oleh masyarakat daerah lainnya, Aceh Timur, Aceh Tamiang dan daerah lainn sekitarnya. Namun BMKG, menyebutkan bahwa gempa tersebut tidak berpotensi Tsunami.(**)

Berita Terkait

SPBU 24.341.90 Lampung Tengah Jual Ke Pengecoran Minyak Jenis Solar BBM Bersubsidi Ilegal ( Mafia Minyak ) Diduga Dibekingi Oknum TNI
Safari Ramadhan, Wagub Aceh Serahkan Uang 98 Juta Untuk Mesjid dan Fakir Miskin dan Anak Yatim
Plh. Kakan Kemenag Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Pondok Pesantren Darul Ulum
Merasa Bangga, Sanggar Anak Sibok Sambut Budayawan Simeulue
Pemdes Situbuk Salurkan Pupuk Untuk Masyarakat
Camat Simbar Secara Resmi Buka MTQ III Tingkat Desa Ujung Harapan
Insya Allah, Warga Salang Dukung Nomor Urut 3 “SEHATI”
Pemdes Awe Kecil Terima Sertifikat Tanah Wakaf
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 14:01 WIB

SPBU 24.341.90 Lampung Tengah Jual Ke Pengecoran Minyak Jenis Solar BBM Bersubsidi Ilegal ( Mafia Minyak ) Diduga Dibekingi Oknum TNI

Minggu, 11 Mei 2025 - 17:06 WIB

Gempa Kembali Guncang Aceh, Tidak Berpotensi Bencana

Kamis, 20 Maret 2025 - 14:49 WIB

Safari Ramadhan, Wagub Aceh Serahkan Uang 98 Juta Untuk Mesjid dan Fakir Miskin dan Anak Yatim

Jumat, 1 November 2024 - 11:17 WIB

Plh. Kakan Kemenag Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Pondok Pesantren Darul Ulum

Minggu, 27 Oktober 2024 - 19:37 WIB

Merasa Bangga, Sanggar Anak Sibok Sambut Budayawan Simeulue

Berita Terbaru

Plt. Direktur RSUD Langsa, r Erizal, SKM, M.Kes. Foto/ist.

Kesehatan

Walikota Tunjuk Erizal sebagai Direktur RSUD Langsa

Senin, 5 Jan 2026 - 19:44 WIB